Sporty Magazine official website | Members area : Register | Sign in

Indonesia Sementara Kokoh Dipuncak Klasmen

Sabtu, 12 November 2011

Share this history on :

ATLET tuan rumah Indonesia terus berjaya di ajang SEA Games XXVI tahun 2011. Mereka terus mendulang medali emas dan memimpin klasemen sementara raihan medali di ajang pesta olaharaga se-Asia Tenggara tersebut. Hingga hari kedua, Sabtu (12/11/2011) pukul 18.15 Wib, kontingan Indonesia terus melaju dan memimpin perolehan medali sementara SEA Games XXVI tahun 2011 dengan raihan 18 emas, 11 perak, dan 2 perunggu.

Perolehan medali Indonesia ini jauh mengungguli Singapura di tempat kedua yang baru bisa mengumpulkan 4 emas, 4 perak, dan 7 perunggu. Sementara itu di posisi ketiga ditempati oleh Vietnam dengan raihan 3 emas, 5 perak, dan 4 perunggu. Sedangkan dari 11 negara peserta SEA Games, hanya Kamboja dan Timor Leste yang belum meraih satupun medali, baik emas, perak, ataupun perunggu.

Pundi-pundi emas Indonesia berasal dari Karate dengan lima emas, Taekwondo tiga emas, sepatu roda emap emas, dan balap sepeda dua emas. Hari ketiga pelaksanaan ajang SEA Games pada Minggu (13/11), masih akan menjadi milik Indonesia. Baik cabang yang dimainkan di Palembang maupun di Indonesia. Jordan

Perolehan Medali

Gold Silver Bronze
INA
Indonesia
18 11 2
SIN
Singapura
4 4 7
VIE
Vietnam
3 5 4
THA
Thailand
3 3 7
PHI
Filipina
2 2 4
MAS
Malaysia
1 3 6
MYA
Myanmar
0 3 2
LAO
Laos
0 0 3
CAM
Kamboja
0 0 1
TLS
Timor Leste
0 0 0
BRU
Brunei
0 0 0
Thank you for visited me, Have a question ? Contact on : wartaolahraga@gmail.com.
Please leave your comment below. Thank you and hope you enjoyed...